Abdul Gaffar

Gangguan Fungsi Ginjal

Saya mulai pemulihan di Galilea pada bulan Agustus. Waktu itu kondisi saya cukup kompleks, gangguan fungsi ginjal, hipertensi, kolesterol tinggi, dan asam urat. Tapi Alhamdulillah, saya masih belum sampai ke tahap cuci darah.

Selama pemulihan, saya merasa jauh lebih tenang karena setiap konsultasi selalu dijelaskan oleh dokter dengan detail dan mudah dipahami. Badan saya juga mulai terasa membaik setelah konsumsi naturopathic medicine dan menjalani terapi dengan alat canggih yang ada di Galilea.

Soal pola makan pun saya tidak bingung sama sekali, karena nutritionist terus memandu saya dari rumah. Walaupun lewat online, saya tetap tahu makanan apa yang aman, apa yang harus dibatasi, dan bagaimana mengatur pola makan yang benar setiap hari. 

Alhamdulillah, setelah dua bulan pemulihan, hasil lab saya membaik. Ureum turun dari 108 ke 53.7, kreatinin turun dari 3,18 ke 2.0. Badan juga terasa lebih stabil, tekanan darah lebih terkontrol, dan keluhan yang dulu sering muncul sekarang jauh berkurang.

Scroll to Top